trik ganti air radiator

Radiator merupakan komponen penting pada sistem pendingin di mobil, agar suhu mesin tetap terjaga dan terhindar dari masalah overheat. Jadi sudah sewajarnya bagian ini selalu dilakukan pengecekan, agar tidak terjadi kendala saat dipakai.

Penyebab utama terjadi overheat ialah adanya kebocoran pada sirip radiator atau bagian waterpump mobil. Hal ini terjadi katena korosi di kisi-kisi radiator mobil.

Ada baiknya pergantian air radiator itu setiap 20.000 kilometer atau jika airnya sudah terlihat keruh karena jarang digunakan. Supaya aman, setiap servis berkala dilakukan pengecekan.

Namun, dalam kondisi Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) seperti ini yang tidak memungkinan pemilik mobil untuk membawa kendaraannya ke bengkel. Mengganti air radiator sebenarnya mudah dan bisa dilakukan di rumah saja, yang terpenting pastikan kondisi mesin dalam keadaan dingin.

Tahap pertama yang harus dilakukan adalah membuka tutup lubang bagian atas, lalu buka baut pembuangan radiator yang ada di bagian bawah. Gunakan baki atau ember untuk menampung airnya.

Kemudian tutup pembuangan air bagian bawah, isi air radiator dengan cairan pendingin. Jangan lupa cek cairan di cadangannya, dan periksa tidak ada kebocoran.

Nah, mudah banget kan mengganti air radiator mobil kamu saat #dirumahaja? Jangan lupa untuk selalu berhati-hati dalam melakukan aktivitas apapun selama di rumah saja dikarenakan potensi kecelakaan yang akan terjadi walaupun sedang tidak di luar rumah.

Aswata ikut menjaga kita di rumah dengan menyediakan perlindungan Asuransi Kecelakaan Diri untuk seluruh keluarga dengan promo 50% discount premi dan bebas biaya admin untuk penutupan asuransi kecelakaan diri keluarga mulai  tanggal 3 Mei 2020 sampai berakhirnya masa pandemi.

Karena tetap harus di rumah saja, pembelian asuransi ini cukup dilakukan melalui Whatsapp Vania (Virtual Assistant  Aswata) di 08111 500 299 dengan cara text #dirumahaja. Selanjutnya Vania akan memandu pembelian polis ini sampai pembayaran online dan penerbitan polisnya melalui Whatsapp chat.

MARI Jaga Indonesia dari rumah - MARI Jaga keluarga tetap aman!

Informasi produk Asuransi Kecelakaan Diri Keluarga https://www.aswata.co.id/id/kecelakaan-diri-keluarga

Informasi tutorial video proses pembelian polis melalui Whatsapp Business https://aswata.co.id/id/pa-keluarga

Informasi lain seputar Asuransi Kecelakaan Diri Keluarga Alamat email ini dilindungi dari robot spam. Anda memerlukan Javascript yang aktif untuk melihatnya.


PT. Asuransi Wahana Tata

Kantor Pusat

Jl. H. R. Rasuna Said. C-4, Jakarta 12920
Tel. (021) 5203145, 5203146
Fax. (021) 5203149
e-mail : aswata@aswata.co.id
website: http://www.aswata.co.id
soc-ig soc-fb soc-in soc-yt

Vania--Tanya-Aswata

 
 otoritas-jasa-keuangan-logo
 Logo-AA-Fitch-Ratings 2018